Mengaktifkan Mode Gelap Instagram Baru di Android Anda

Image 7 Mengaktifkan Mode Gelap Instagram Baru di Android Anda

Semakin banyak aplikasi yang menyediakan mode gelap bagi penggunanya. Instagram adalah salah satunya. Bagaimana cara mengaktifkan mode gelap Instagram di Android Anda? Berikut penjelasannya.

Android 10

Untuk ponsel dengan Android 10, Buka Setelan> Tampilan>

Image 6 Mengaktifkan Mode Gelap Instagram Baru di Android Anda
Mode Gelap>
Image 2 Mengaktifkan Mode Gelap Instagram Baru di Android Anda
ketuk toggle Mode Gelap.
Image 3 Mengaktifkan Mode Gelap Instagram Baru di Android Anda
Buka Instagram, dan Instagram akan berubah menjadi mode gelap.

Image 5 Mengaktifkan Mode Gelap Instagram Baru di Android Anda Image 4 Mengaktifkan Mode Gelap Instagram Baru di Android Anda

Android 9

Pastikan bahwa Instagram Anda setidaknya merupakan versi v114.0.0.0.38.120. Jika belum, Anda bisa memperbaruinya di Google Play Store. Namun jangan kecewa jika Anda tetap tidak menemukan fitur ini bahkan dengan aplikasi terbaru. Untuk saat ini hanya beberapa pengguna beruntung yang dapat menikmatinya, tetapi fitur ini akan tersedia untuk semua pengguna di masa depan.

  • Buka Instagram dan ketuk ikon profil Anda.
  • Ketuk ikon menu berupa tiga garis.
  • Ketuk Pengaturan.
  • Ketuk Tema.
  • Ketuk Gelap.

Image 1 Mengaktifkan Mode Gelap Instagram Baru di Android Anda

Selain dengan cara di atas, ada kemungkinan ponsel Android 9 Anda menyediakan fitur mode gelap di Setelan seperti Android 10. Anda bisa memanfaatkannya untuk mengaktifkan mode gelap.

Begitulah cara mengaktifkan mode gelap Instagram di Android Anda.

  1. Instagram

    Instagram

    Aplikasi jejaring sosial khusus untuk membagikan foto hasil karya Anda dengan pengguna Instagram lainnya. Selain foto, Anda bisa membagikan video dan momen keseharian Anda melalui Story Instagram. Temukan dan ikuti akun serta tagar favorit Anda, dan berinteraksilah dengan pengikut Anda. Tersedia alat untuk menyunting foto sebelum mengunggahnya.

Cara Membersihkan Saran Pencarian Instagram
Cara Membersihkan Saran Pencarian Instagram

Anda pasti pernah melakukan pencarian di Instagram, entah dengan mencari akun, tagar, atau lainnya. Instagram menyimpan riwayat pencarian ini dan menampilkannya kembali ketika Anda melakukan pencarian baru. Hal ini mungkin tidak diinginkan, misalnya ketika Anda tidak ingin or…

Cara Mengunduh Pesan Suara dari Telegram
Cara Mengunduh Pesan Suara dari Telegram

Anda ingin mengunduh pesan suara dari Telegram untuk disimpan di ponsel Anda atau digunakan untuk hal lain? Ikutilah cara mengunduh pesan suara dari Telegram berikut ini. Cara Mengunduh Pesan Suara dari Telegram Buka Telegram dan temukan pesan suara yang ingin Anda unduh. And…

Cara Menambahkan Tombol Kontak di Instagram
Cara Menambahkan Tombol Kontak di Instagram

Jika Anda merupakan seorang profesional atau memiliki bisnis dengan akun Instagram, menambahkan detail kontak di profil Anda akan memudahkan klien atau pelanggan menghubungi Anda. Berikut adalah cara menambahkan tombol kontak di Instagram. Cara Menambahkan Tombol Kontak di In…

Cara Mengirim Pesan ke Beberapa Kontak di WhatsApp
Cara Mengirim Pesan ke Beberapa Kontak di WhatsApp

Anda ingin mengirimkan pesan yang sama ke beberapa kontak sekaligus di WhatsApp? Anda mungkin perlu melakukan ini misalnya ketika ingin mengirimkan pesan ucapan hari raya atau sebagainya. Berikut adalah cara mengirim pesan ke beberapa kontak di WhatsApp. Meneruskan Pesan Cara…