Cara Mendengarkan Pesan Audio WhatsApp secara Rahasia

Image 3 Cara Mendengarkan Pesan Audio WhatsApp secara Rahasia

Pesan suara WhatsApp adalah fitur yang efisien untuk berkomunikasi apabila Anda tidak sempat mengetik pesan. Namun kadang fitur ini menjengkelkan, karena pesan suara yang masuk diputar melalui speaker, sehingga tidak nyaman digunakan di keramaian. Untuk mengatasinya, berikut adalah tutorial cara mendengarkan pesan suara WhatsApp secara rahasia.

Cara Mendengarkan Pesan Suara WhatsApp secara Rahasia

Ketika Anda menerima pesan suara WhatsApp dan tidak ingin memutarnya lewat speaker, yang harus Anda lakukan:

Ketuk tombol Putar di pesan suara, kemudian langsung dekatkan ponsel ke telinga Anda seperti saat menelepon.

WhatsApp akan langsung mendeteksi bahwa ponsel dekat dengan telinga Anda, dan memutar pesan seperti telepon biasa alih-alih memutar pesan lewat speaker. Pesan juga akan diputar dari awal sehingga Anda tidak melewatkan apapun.

Image 1 Cara Mendengarkan Pesan Audio WhatsApp secara Rahasia

Begitulah cara mendengarkan pesan suara WhatsApp secara rahasia. Dengan begini, Anda tidak perlu mengkhawatirkan privasi ketika mendengarkan pesan suara di tempat umum.

Sebuah tips WhatsApp lainnya: Ketika Anda merekam pesan suara, ketuk dan tahan ikon mikrofon, kemudian geser ke atas. Dengan begini, mode merekam akan terkunci, sehingga Anda tidak perlu terus menahan tombol mikrofon dengan jari Anda. Ini berguna apabila tangan Anda sedang sibuk melakukan aktivitas lain.

  1. WhatsApp Messenger

    WhatsApp Messenger

    WhatsApp Messenger adalah aplikasi komunikasi untuk mengirim pesan dengan menggunakan koneksi internet. Aplikasi ini memungkinkan Anda untuk chatting,melakukan panggilan, dan mengirim media ke kontak baik nomor lokal maupun internasional tanpa biaya tambahan. Anda juga bisa melakukan panggilan video maupun audio gratis.

Cara Menghindari Penipuan di Instagram
Cara Menghindari Penipuan di Instagram

Instagram telah menjadi salah satu platform media sosial yang paling populer di dunia, dengan jutaan pengguna aktif setiap harinya. Sayangnya, popularitas ini juga menarik perhatian para penipu yang berusaha memanfaatkan pengguna yang kurang waspada. Mulai dari penipuan jual …

Cara Membuat dan Mengelola Event di WhatsApp
Cara Membuat dan Mengelola Event di WhatsApp

WhatsApp kini memiliki fitur baru yang memungkinkan pengguna untuk membuat dan mengelola event langsung di dalam aplikasi. Berikut ini adalah panduan langkah demi langkah untuk menggunakan fitur event di WhatsApp. Cara Membuat Event di WhatsApp Buka WhatsApp. Pastikan aplikas…

Cara Menyembunyikan Akun TikTok di Android
Cara Menyembunyikan Akun TikTok di Android

Di era digital yang semakin maju, aplikasi media sosial seperti TikTok menjadi platform populer bagi banyak orang untuk berbagi kreativitas dan hiburan. Namun, ada kalanya kita merasa perlu untuk menjaga privasi lebih ketat dan ingin menyembunyikan akun dari pandangan publik …

Cara Menjadi Verified di TikTok
Cara Menjadi Verified di TikTok

TikTok telah menjadi platform media sosial yang sangat populer di seluruh dunia, dan mendapatkan tanda centang biru atau verifikasi di TikTok menjadi cara penting untuk membangun kredibilitas dan mendapatkan pengakuan. Dalam artikel ini, kami akan membahas langkah-langkah ten…

Cara Mengunci dan Menyembunyikan Chat Individu di WhatsApp
Cara Mengunci dan Menyembunyikan Chat Individu di WhatsApp

Anda tidak ingin chat WhatsApp Anda dilihat orang lain? Salah satu cara mencegah hal ini adalah dengan fitur kunci chat baru dari WhatsApp. Berikut adalah cara mengunci dan menyembunyikan chat individu di WhatsApp. Cara Mengunci dan Menyembunyikan Chat Individu di WhatsApp Bu…